Selasa, 31 Desember 2013

Tugas Teori Organisasi Umum 1



Tugas Teori Organisasi Umum 1 ( JOB ANALYSIS , JOB DESCRIPTION DAN JOB SPECIFICATION )

KASUS : http://www.jobloker.com/id/pekerjaan/39037-lowongan-kerja-terbaru-pt-personal-development-staff-kantor 

PT. PERSONAL DEVELOPMENT sedang membuka lowongan kerja sbb.
Posisi yang dibuka :
-STAFF ADMINISTRASI(ADMIN)
-STAFF RECEPTIONIST (RCP)
-STAFF GUDANG(GDG)

Kualifikasi :
1. Pria/Wanita, usia 17-35 Tahun
2. Disiplin, Jujur dan bertanggung jawab
3. Fresh Graduate diperbolehkan untuk melamar
4. Dapat berkerja sama dengan Team
5.Siap ditempatkan di lokasi kerja PT.PERSONAL DEVELOPMENT .

Pendidikan:
Pendidikan minimal SMA/K ,D3(Semua Jurusan)

Menguasai Kemampuan:
Mahir mengoperasikan Microsoft Word, dan Excel.
Kemampuan analisis yang baik
Menggunakan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar.

CARA MELAMAR :
Surat lamaran ditujukan kepada Konsultan Rekrutmen dengan mencantumkan Kode Jabatan yang dilamar pada surat lamaran dan pada sampul surat lamaran dengan melampirkan :
- Riwayat hidup ( CV ).
- Foto copy KTP dan ijazah/transkip nilai.
- Pas foto terbaru ukuran 4 x 6 sebanyak 3 lembar.
-Kesanggupan untuk ditempatkan di seluruh Indonesia.
-iklan ini juga berlaku untuk pelamar seluruh indonesia
JIKA BERMINAT SILAHKAN KIRIMKAN SURAT DAN CV LAMARAN VIA EMAIL
KE HRD PT. PERSONAL DEPELOVMENT  : hrdrahelramadhani@gmail.com
ATAU KIRIMKAN BIODATA DIRI SINGKAT VIA SMS KE NO HRD :
0857-8213-3329 DG IBU RAHEL RAMADHANI ,SE.
FORMAT SMS: NAMA/ALAMAT/USIA/PENDIDIKAN TERAKHIR/Up IBU RAHEL.

Studi Kasus :
Dari lowongan pekerjaan diatas dapat diambil informasi:
1.Job Analysis :
sebagai suatu aktivitas untuk mengkaji, mempelajari, mengumpulkan, mencatat, dan menganalisa dalam suatu pekerjaan di bagiannya masing-masing.
Seperti:
-STAFF ADMINISTRASI(ADMIN)
-STAFF RECEPTIONIST (RCP)

2.Job Description :
rincian pekerjaan yang berisi informasi menyeluruh tentang tugas/kewajiban, tanggung jawab, dan kondisi-kondisi yang diperlukan apabila pekerjaan tersebut dikerjakan.
Seperti : 
-STAFF GUDANG(GDG)

3.Job Specification :

 
      Ø Kualitatif :
       Pendidikan:
     Pendidikan minimal SMA/K ,D3(Semua Jurusan)

      Ø  Kuantitatif :
Mahir mengoperasikan Microsoft Word, dan Excel.
Kemampuan analisis yang baik
Menggunakan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar.

Kesimpulan : 
Karyawan harus bisa bekerja dengan baik, karena ketatnya persaingan Bisnis maka karyawan harus memiliki tekad yang kuat untuk memajukan Perusahaan dan pantang menyerah.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar